FM

Futuremakers

Making Progress Towards Economic Inclusion

Futuremakers oleh Standard Chartered adalah sebuah inisiatif global yang diperuntukan dalam mengatasi ketidaksetaraan dengan mempromosikan inklusi ekonomi yang lebih besar. Futuremakers bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan dukungan bisnis bagi kaum muda dengan dan tanpa disabilitas di tengah gejolak ekonomi akibat pandemi Covid-19. Program ini juga dilaksanakan untuk memberikan keterampilan baru dan meningkatkan peluang mereka untuk mendapatkan pekerjaan atau memulai bisnis mereka sendiri. Program Futuremakers akan mengatasi tantangan dengan menghilangkan hambatan dan menciptakan akses yang sama untuk berpartisipasi dalam kondisi ekonomi yang inklusif.​

Program ini didanai oleh Standard Chartered Foundation dan diimplementasikan oleh CBM Global dengan kemitraan bersama MRUF. Ini merupakan bagian dari program besar Futuremakers, sebuah inisiatif global dari Standard Chartered untuk mengatasi kesenjangan dengan mempromosikan inklusi ekonomi yang lebih besar bagi kaum muda yang rentan, termasuk mereka yang terdampak oleh pandemi Covid-19.

Fasilitas Futuremakers

Galeri Futuremakers

Program Ini Didukung Oleh